Bagian per miliar (ppb) adalah jumlah unit massa sebuah kontaminan per 1000 juta unit dari total massa. PPB digunakan untuk mengukur konsentrasi suatu kontaminan dalam tanah dan sedimen, dalam kasus 1 ppb sama dengan 1 μg per kg zat padat (μg / kg). Selain itu, ppb digunakan untuk menggambarkan konsentrasi kecil dalam air, di mana kasus 1 ppb adalah setara dengan 1 μg / L karena satu liter air beratnya kurang lebih 1.000.000 μg dan ppb juga sering digunakan untuk menggambarkan konsentrasi kontaminan di udara (sebagai fraksi volume), dalam kasus ini konversi ppb untuk μg / m 3 tergantung pada berat molekul dari kontaminan.
1 micro-g/L = 0.001 ppm
1 micro-g/m3 = 0.000001 juta ppm = 1 ppb (part per billion)
Di mana : 1 m3 = 1000 L
http://belajarkimia.com/definisi-ppm-part-per-million-atau-bagian-per-sejuta-bagian
Diakses tanggal 17 Februari 2010
Minggu, 21 Februari 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar